[vc_row][vc_column][vc_column_text]Selamat pagi Buk-ibuk Pak-bapak![/vc_column_text][vc_column_text]

Ketika kondisi anak drop karena sakit, banyak orangtua terutama para ibu mengeluhkan jika nafsu makan mereka cenderung berkurang. Tubuh anak bisa saja semakin lemas hingga bertambah sakit. Kurangnya asupan juga berpengaruh pada kurangnya nutrisi di dalam tubuh anak. Jika nutrisi dalam tubuh hanya sedikit maka perlawanan tubuh terhadap infeksi juga akan melemah.

[/vc_column_text][vc_column_text]

Anak yang tengah sakit sebaiknya diberi asupan vitamin C tambahan karena ada banyak manfaat vitamin C pada anak. Manfaat vitamin C pada anak ketika sakit cukup besar terutama dalam membantu proses penyembuhan. Manfaat vitamin C pada anak, yang kedua yaitu dapat menangkal beragam jenis penyakit karena mengandung antioksidan. Untuk dapat mencukupi kebutuhan vitamin C pada anak dapat dilakukan melalui asupan makanan sehari-hari.

[/vc_column_text][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column][vc_single_image source=”external_link” alignment=”center” css_animation=”bounceIn” custom_src=”https://1.bp.blogspot.com/-3J6C5DSa9OQ/W0las3J_nbI/AAAAAAAAC_g/8_PUaMExMckbX7bOmoF20YBpZWf8oT42wCLcBGAs/s640/manfaat-vitamin-c-pada-anak-ketika-sakit-2.jpg”][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column][vc_empty_space height=”15px”][vc_custom_heading text=”Manfaat Vitamin C pada Anak” font_container=”tag:h2|text_align:center|color:%2300a7ad” google_fonts=”font_family:Julee%3Aregular|font_style:400%20regular%3A400%3Anormal” css_animation=”rollIn”][vc_empty_space][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column][vc_column_text]

Selain secara khusus memiliki manfaat untuk penyembuhan, ada beberapa manfaat vitamin C pada anak yang perlu kita ketahui.

[/vc_column_text][vc_column_text css_animation=”lightSpeedIn”]

Sebagai Antioksidan Alami

[/vc_column_text][vc_column_text]

Vitamin C berguna sebagai antioksidan alami bagi tubuh. Antioksidan sendiri berperan dalam mencegah terjadinya peradangan sekaligus melindungi tubuh dari serangan beragam jenis penyakit. Dengan mengonsumsi vitamin c secara rutin, maka kesehatan anak akan lebih terjaga sehingga tidak mudah drop atau sakit.

[/vc_column_text][vc_column_text]

Bagi anak yang sering terpapar asap rokok, umumnya membutuhkan vitamin C lebih banyak. Vitamin C sendiri bermanfaat untuk menetralisir racun dari asap rokok tersebut.

[/vc_column_text][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column][vc_column_text css_animation=”lightSpeedIn”]

Mempercepat Kesembuhan Luka

[/vc_column_text][vc_column_text]

Seorang anak gemar sekali bermain tanpa memperhatikan kondisi sekitar mereka. Akibatnya mereka mudah terluka entah karena terjatuh atau tergores benda. Untuk mempercepat penyembuhan luka dapat dilakukan melalui manfaat sehat dari vitamin C. mengonsumsi vitamin C secara cukup mampu mempercepat tertutupnya luka sehingga luka dapat segera kering dan sembuh.

[/vc_column_text][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column][vc_column_text css_animation=”lightSpeedIn”]

Menyehatkan Gusi

[/vc_column_text][vc_column_text]

Vitamin C juga berguna dalam menyehatkan gusi. Anak yang kekurangan vitamin C akan mudah terkena panas dalam bahkan sariawan. Kekurangan vitamin C juga berdampak pada gusi yang tidak sehat dan sering mengalami pendarahan. Dibutuhkan asupan vitamin C yang cukup demi menjaga kesehatan serta kekuatan gusi sehari-hari.

[/vc_column_text][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column][vc_column_text css_animation=”lightSpeedIn”]

Membentuk dan Memperbaiki Sel

[/vc_column_text][vc_column_text]

Vitamin C bagus dalam membentuk sel sekaligus memperbaikinya jika ada kerusakan. Dengan mengonsumsi vitamin C secara cukup, maka sel tubuh yang rusak akibat radikal bebas akan dapat diperbaiki dengan cepat.

[/vc_column_text][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column][vc_single_image source=”external_link” alignment=”center” css_animation=”bounceIn” custom_src=”https://1.bp.blogspot.com/-sFEAzmzicf4/W0lbsuGFCTI/AAAAAAAAC_o/29lZKClTZ7cOsslpvfXp8aJhekCDyB17gCLcBGAs/s640/jeruk-manfaat-vitamin-c-pada-anak-ketika-sakit-2.jpg”][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column][vc_empty_space height=”15px”][vc_custom_heading text=”Manfaat Vitamin C pada Anak Ketika Sakit” font_container=”tag:h2|text_align:center|color:%2300a7ad” google_fonts=”font_family:Julee%3Aregular|font_style:400%20regular%3A400%3Anormal” css_animation=”rollIn”][vc_empty_space][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column][vc_column_text]

Untuk membantu proses penyembuhan pada anak, pemberian vitamin C dapat diberikan dengan dosis yang tepat. Untuk anak berusia 1 hingga 3 tahun, pencukupan vitamin C berkisar 15 miligram setiap hari. Sementara pada anak usia 4 hingga 8 tahun kebutuhan vitamin C yang dibutuhkan sebanyak 25 miligram perhari.

[/vc_column_text][vc_column_text]

Karena ada banyak manfaat vitamin C pada anak, maka selain memberikan vitamin C ketika anak sakit dan nafsu makan berkurang, bisa juga memberikan vitamin penambah nafsu makan anak. Saat ini banyak tersedia berbagai vitamin anak komplet untuk menambah nafsu makan juga meningkatkan daya tahan dan imunitas anak untuk melawan penyakit.

[/vc_column_text][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column][vc_empty_space height=”15px”][vc_custom_heading text=”Buah dan Sayur yang Mengandung Vitamin C” font_container=”tag:h2|text_align:center|color:%2300a7ad” google_fonts=”font_family:Julee%3Aregular|font_style:400%20regular%3A400%3Anormal” css_animation=”rollIn”][vc_empty_space][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column][vc_column_text]

Vitamin C secara alami mudah didapatkan dari jenis makanan sehari-hari terutama pada buah dan sayur. Vitamin C pada buah ataupun sayur kadarnya berbeda-beda sesuai ukuran serta jenisnya. Berikut ragam jenis makanan pada buah dan sayur yang banyak mengandung vitamin C.

[/vc_column_text][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column width=”1/4″][vc_column_text]

  • Pepaya
  • Jambu biji
  • Jeruk
  • Strawberry

[/vc_column_text][/vc_column][vc_column width=”1/4″][vc_column_text]

  • Paprika merah
  • Kiwi
  • Brokoli

[/vc_column_text][/vc_column][vc_column width=”1/4″][vc_column_text]

  • Melon
  • Blewah
  • Pisang
  • Mangga

[/vc_column_text][/vc_column][vc_column width=”1/4″][vc_column_text]

  • Bayam
  • Kentang
  • Tomat

[/vc_column_text][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column][vc_single_image source=”external_link” alignment=”center” css_animation=”bounceIn” custom_src=”https://4.bp.blogspot.com/-QTYcXyI46-M/W0lbtvkLP9I/AAAAAAAAC_s/5tPeFfjefGEPwyffxvpilGwj41PrkqjygCLcBGAs/s640/jeruk-manfaat-vitamin-c-pada-anak-ketika-sakit.jpg”][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column][vc_column_text]

Nah itu dia beberapa manfaat vitamin C ketika anak sakit, tentunya pemberian vitamin lain lain pun tidak bisa diabaikan begitu saja. Yang perlu menjadi perhatian Buk-ibuk dalam memberikan variasi vitamin yang lengkap dan berikan sesuai takaran atau dosis tepat.

[/vc_column_text][vc_column_text]

Pemberian vitamin yang tepat sangat membantu mengoptimalkan tumbuh kembang anak, anak tidak mudah sakit sehingga dapat selalu aktif sepanjang waktu. Pemberian vitamin yang tepat sangat membantu mengoptimalkan tumbuh kembang anak, anak tidak mudah sakit sehingga dapat selalu aktif sepanjang waktu.

[/vc_column_text][vc_column_text]Jangan bingung-bingung lagi ya, Buk-ibuk Pak-bapak![/vc_column_text][vc_column_text]Baca juga: [Sentuhan Cinta Ibu, Sembuhkan Anak dari Sakit]

Baca juga: [Detox Day, Sehat dengan Yogurt dan Buah]

Baca juga: [Empat Ciri-ciri Breast Pad yang Bagus dan Nyaman Dipakai][/vc_column_text][/vc_column][/vc_row]

DMCA.com Protection Status

Pin It on Pinterest